Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK & WBBM
Acara Pencanangan Zona Integritas di awali dengan sambutan oleh Kepala UPT. Puskesmas Kuta Utara dr. Ni Putu Purlimaningsih, S.Ked.,M.Kes kemudian sambutan dilanjutkan oleh Bapak Sekretaris Inspektorat selaku Tim Zona Integritas Kabupaten Badung Drs. Made Ananta Wiguna.
Acara di lanjutkan dengan penyematan PIN Zona Integritas petuugas oleh Bapak Sekretaris Tim Zona integritas Drs. Made Ananta Wiguna,MM yang kemudian diikuti oleh seluruh staf UPT. Puskesmas Kuta Utara. Kemudian dilanjutkan dengan penandatanganan Pencanangan Zona Integritas oleh Kepala UPT. Puskesmas Kuta Utara dr. Ni Putu Purlimaningsih, S.Ked.,M.Kes, Kepala Dinas Kesehatan Kab. Badung yang diwakili oleh Kasubag. Hukum Kepegawaian Umum I Gusti Nguraah Gede Putra, S.Sos dan Tim Zona Integritas Kab Badung Drs. Made Ananta Wiguna, MM. Kemudian dilanjutkan dengan pembinaan masing-masing kelompok zona integritas.
Berita Terkait Lainnya>
Program Percepatan (Quick Wins) Pelayanan Darah di Puskesmas Kuta Utara
08 Juli 2019
170Acara Sosialisasi SIDI (SISTEM INFORMASI DATA IMUNISASI) di UPT. PUSKESMAS KUTA UTARA
23 Mei 2019
137Penilaian Zona Integritas, Puskesmas Kuta Utara Menuju WBK-WBBM
08 Mei 2019
96CAPACITY BUILDING, BUDAYA KERJA DAN PELAYANAN PRIMA
28 April 2019
dr. Ni Putu Purlimaningsih, S.Ked.,M.Kes
Kepala Puskesmas
Om Swastiastu, Selamat datang di Website UPT Puskesmas Kuta Utara, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang sudah membantu dalam pembuatan website ini. Terima kasih juga kami ucapkan kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Badung beserta seluruh staf UPT Puskesmas Kuta Utara yang telah memberikan kontribusi dalam kegiatan yang telah dilaksanakan di UPT Puskesmas Kuta Utara. Semoga website resmi ini dapat memberikan informasi tentang pelaksanaan program kesehatan di UPT Puskesmas Kuta Utara. Om Santi, Santi, Santi, Om
SENAM TERA INDONESIA
CUCI TANGAN PAKAI SABUN